SWARA – Banyak pengusaha yang mengatakan bahwa dalam merintis usaha bisa dilakukan dengan hanya bermodalkan dengkul. Saya sepakat dengan pernyataan tersebut. Sayangnya, nggak semua jenis usaha bisa dirintis tanpa modal materi.

 

Ada juga beberapa jenis usaha yang tetap menggunakan modal materi. Contohnya, usaha katering Chili Pari milik Gibran Rakabuming. Selain memiliki bisnis kuliner, putra dari Presiden Jokowi tersebut juga memiliki usaha wedding organizer. Tentu dua usaha tersebut membutuhkan modal materi.

 

Untuk memulai usaha, ada beberapa cara yang bisa digukanakan dalam mengumpulkan modal. Gibran sendiri mengumpulkan modal melalui pinjaman di bank.

 

1. Pilih pinjaman dari bank konvensional

Salah satu kelebihan mengajukan pinjaman di bank konvensional adalah bisa mendapatkan plafon besar dan tentu terpercaya. Namun, ada beberapa persaratan yang harus dipenuhi sehingga terkesan ribet. Untuk acc pun harus antri dan terkadang bisa memakan waktu cukup lama. Dari 7 pinjaman yang diajukan Gibran sendiri, hanya satu yang bisa ACC.

 

2. Mencari pinjaman uang cepat

Perkembangan teknologi yang pesat ditandai dengan menjamurnya bisnis-bisnis start up. Dalam dunia perbankan muncullah financial technology bernama Amar Bank dengan produk Kredit Tanpa Agunan yang bernama Tunaiku.

 

Karena kelebihannya, banyak nasabah memperoleh manfaatnya, Faira contohnya. Nasabah yang saat ini memiliki bisnis clothing line ini mengaku kesulitas saat mengakses pinjaman ke bank konvensional karena sarat dan keribetannya. Eh begitu mengajukan di Tunaiku sangat mudah dan nggak memakan waktu lama seperti di bank. Faira pun puas dengan pinjaman KTA dari Tunaiku. Nggak ada keraguan bagi mereka mengakses uang cepat ini karena terpercaya dan sudah berada di bawah pengawasan OJK.

 

Artikel terkait: Tunaiku bantu nasabah mewujudkan keinginannya

  1. KTA Tunaiku Sukses Bantu Nasabah Ini Membuka Bisnis Clothing Line!
  2. Pinjaman KTA Tunaiku Bantu Nasabah Wujudkan Mimpi Merenovasi Rumah
  3. Pinjaman Dana Tunaiku Bisa Bantu Wujudkan Beragam Kebutuhan!

 

Kabar baiknya lagi, sekarang plafon pinjaman di Tunaiku meningkat menjadi 2-20juta dengan tenor lebih beragam 6-20 bulan. Setelah membawa nasabah di Jabodetabek dan Surabaya tersenyum, Tunaiku juga hadir di 8 kota baru, seperti di Bandung, Semarang, Medan, Palembang, Padang, Pekanbaru, Bandar Lampung, dan Makasar.

 

3. Menabung

Kamu bisa mendapatkan modal dari tabungan yang selama ini kamu kumpulkan. Jika memang berniat membuka usaha, sejak awal bekerja kamu bisa menyisihkan sekian persen dari gaji setiap bulannya secara rutin. Misalnya saja 1juta tiap bulan. Setelah satu tahun kamu pun sudah bisa membuka usaha, laundry contohnya.

 

4. Jual aset

Dalam mendapatkan modal cukup besar, hanya mengandalkan tabungan saja bisa jadi membuatmu jadi kurang sabar. Kalau kamu punya aset atau investasi, bisa juga mulai menjualnya. Toh sudah mendapatkan kenaikan nilainya.

 

Artikel terkait: Investasi yang menguntungkan

  1. Diprediksi Punya Potensi Bagus di 2018, Perhatikan Hal Ini Saat Investasi Saham!
  2. Ini 8 Macam Investasi Emas Yang Bisa Kamu Coba!
  3. Cari Investasi Tahun 2018, Pilih Reksadana dan Perhatikan 7 Hal Ini

 

5. Ikut bisnis kewirausahaan

Kalau kamu aktif berselancar di google, ada banyak informais seputar kompetisi bisnis kewirausahaan. Bagi yang prosopsal business plan-nya diterima akan mendapatkan modal dalam jumlah tertentu yang lebih dari cukup. Kalau kamu sama sekali nggak punya tabungan atau aset, inilah kesempatan yang bisa kamu coba.

 

Bagaimana dengan cara mengumpulkan modal di atas? Mana yang membuatmu tertarik? Kalau saya sendiri tertarik mengikuti lomba kewirausahaan. Tapi perlu diingat bahwa persaingannya pun sangat ketat, hehe.